Contoh Template Canva - Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan beberapa contoh template presentasi canva terbaik dan tentunya gratis.
Canva adalah situs sekaligus aplikasi yang menyediakan tools untuk membuat desain tanpa harus menginstall aplikasinya. Canva telah banyak menyediakan desain dan animasi menarik yang bisa kamu edit didalamnya tanpa perlu mendesainnya dari awal.
Canva sangat direkomendasikan bagi pemula karena dengan fitur drag dan dropnya dapat membantu Anda membuat desain dengan mudah dan cepat.
Tidak hanya mudah digunakan, Canva juga menyediakan banyak template yang bisa Anda gunakan. Aplikasi ini bisa digunakan secara gratis, namun tersedia juga versi berbayar untuk tools dan template yang lebih lengkap.
Kelebihan dan Kekurangan Canva
Kelebihan
- Dapat digunakan di berbagai platform, seperti smartphone dan PC.
- Banyak template yang tersedia.
- Tersedia versi gratis.
- Mudah digunakan bahkan untuk pemula sekalipun.
- Rutin melakukan upgrade.
Kekurangan
- Membutuhkan internet ketika digunakan.
- Untuk edit tingkat lanjut, masih banyak fitur yang belum tersedia.
- Tidak semua template dapat digunakan, karena hanya tersedia untuk versi berbayar.
Contoh Template Presentasi Canva Terbaik
1. Blue and White Illustrated Finance
3. Purple Magenta Bold Shapes
4. Business Geometric
5. Blue White and Beige School
6. Orange Blue Simple
7. Blue and White Illustrated
8. Purple and Green Modern
9. Green and Blue Modern
10. Blue and Orange Illustration
11. Neutral & Modern
12. Purple Geometric Textured
13. Purple and White Simple
14. Marketing Proposal Business
16. Modern Gradient Shapes
Baca Juga:
- 9 Template PowerPoint Background Terbaik & Gratis
- 11 Template PowerPoint Aesthetic dan Gratis
- 15 Contoh PowerPoint Menarik, Gratis & Keren
Itulah beberapa template presentasi canva terbaik dan tentunya gratis. Semoga bermanfaat dan terima kasih telah berkunjung.
COMMENTS